PROGRAM KEGIATAN KB-TK ISLAM AL - AZHAR 14 SEMARANG TAHUNPELAJARAN 2013 - 2014


NO
WAKTU
KEGIATAN
TUJUAN
TARGET HASIL KEGIATAN
PENANGGUNG JAWAB
I
Juli 2013
1
15
Hari I Masuk Sekolah
2
15,16,17
MOM ( Masa Orientasi Murid ) Baru

Memberi kesempatan anak didik baru mengenal lingkungan sekolah, kegiatan, dan belajar
Dapat ditinggal dengan ceria, tanpa di paksa dan tanpa air mata. (senang sekolah)
Ruli
3
15 sd 31

Amaliyah Ramadhan

Beradaptasi belajar di bulan Ramadhan

*  Membahas tema-    tema Ramadhan
*  Pembuatan & pengiriman kartu lebaran
*  Simulasi sholat Iedul Fitri
*  Pengumpulan & penyaluran ZIS
*  Bakti sosial ke masyarakat kurang mampu
Ummu

4
20

Pertemuan Awal Tahun Pelajaran
( Open House ) untuk murid baru

Sosialisasi program sekolah

*  Penyampaian
    program sekolah
*  Pemilihan calon pengurus Jam'iyyah
*  Membangun kerja sama dengan orang tua murid

Fida

5
23

Panggung Boneka (Belajar puasa)

Memperingati Hari Anak Nasional di Bulan puasa

*  Menciptakan suasana yang menyenangkan
*  Mempercepat adaptasi anak
Yani

6
25 & 26

Mengirim kartu lebaran

Mengenal proses perjalan surat

Mengundang mobil pos keliling

Ummu

7
30 & 31

Bakti sosial ke Panti asuhan & masyarakat
kurang mampu
Menumbuhkan rasa kepedulian dan senang berbagi
Ke panti asuhan dan masyarakat kurang mampu di desa Jabungan
Ummu






II
Agustus 2013
1
1 sd 17
Libur Idul Fitri
2
19

Halal Bi Halal Anak

Pertemuan awal setelah libur Iedul Fitri
Silaturahmi anak, guru & karyawan


3
21-22

HUT RI

Memperingati HUT RI ke 58
Lomba anak

Emma

4
24

Dental Expo & Sosialisasi UKGTK

Sosialisasi UKGTK untuk orang tua & anak

*  Sosialisasi program UKGTK unt orang tua
*  Fun Game untuk anak
*  Pembagian hadiah lomba HUT RI
Ninik







III
SEPTEMBER 2013
1
2

*  Awal Ekskul

Hari pertama dimulainya kegiatan ekstra kurikuler
* Ekskul pilihan hari Rabu
* Ekskul mandiri sore hari & Sabtu
Dwi




*  Awal pelaksanaan   UKGTK

Dimulainya kegiatan klinik gigi

Edukasi, deteksi dini, proteksi, tindakan


2
16 sd 20

Game bersama keluarga

PT TK B : Identitas diri

*  Mengundang keluarga ke sekolah
*  Game bersama orang tua/keluarga
Imah

3
18

Berkunjung ke SLB Negeri

PT TK A : Identitas Diri

*  Mengenal tubuh ciptaan Allah
*  Menjaga anggota tubuh
Dwi

IV
OKTOBER 2013
1
12

Rapot Term I
2
14

Cuti Bersama
3
15

Idul Qurban

Peringatan Hari Raya Idul Adha
*  Pengumpulan hewan qurban
Muslikhin

4
16

Libur Tasyrik

5
19

Manasik Haji

Pengenalan rukun Islam ke 5
Sejarah haji, tata cara dan akhlaq haji
Nita

6
28 sd 1 Nop 13

Bulan Bahasa
Memperingati Bulan Bahasa

*  Pekan sedekah buku
*  Lomba anak

Ana

V
November 2013
1
4

Kartu Ucapan Tahun Baru Hijriyah

Peringatan Tahun Barfu Islam

*  Pembahasan tema
*  Pembuatan kartu ucapan Tahun Baru Hijriyah
Tatik

2
5
Libur Tahun Baru Hijriyah
VI
Desember 2013
1
2 sd 20

Display Kebun Binatang

PT  TK B : Binatang

*  Display hasil karya anak

Widi, Zaskia, Yani

2
20

Hari Ibu

Persembahan Hari Ibu
* A Gift for Mom

Dewi

3
23 sd
03-Jan-14

Libur Semester I
VII
Januari 2014
1
4

Rapot Term II (Semester I )



2
6

Hari I masuk Semester II




3
14

Perkiraan Libur Nasional
4
20

Proses PMB

Penerimaan Calon Murid Baru dari dalam dan luar

* Promosi
* Pendaftaran
* Observasi

Imah

5
30

Peringatan Maulid Nabi

Memperingati kelahiran Nabi Muhammad SAW
* Pembahasan Tema
* Mengunjungi Masjid

Ita

VIII
Februari 2014
1
Proses PMB
2
26

Kunjungan ke Polisi Air

PT TK B : Air, Api, Udara

*  Menikmati kapal polisi air
*  Mengenal tugas Polisi Air
Tatik

IX
Maret 2014
1
19

Kunjungan ke TV Borobudur
PT TK A : Pekerjaan, Komunikasi, Air, Api, Udara
* Mengenal studio
* Mengenal proses siaran

Emma

2
26,27

Kunjungan ke Pabrik Es Krim
PT KB : Pekerjaan

*  Melihat proses pembuatan es krim
Susi

3
29
Rapot Term III

X
April 2014
1
7 s.d 12

" Milad Al-Azhar "

"Milad Al-Azhar"

*  Pembahasan tema KeAl-Azharan
*  Mengenal tokoh pendiri Al-Azhar
*  Mengenal Mars Al-Azhar



Persiapan Akhirussah

XI
Mei 2014
1
13

EBTAQ

Evaluasi pembelajaran Qiroati dari coordinator Qiroati Kota Semarang

Mengetahui keberhasilan & kekurangan pembelajaran
serta untuk perencanaan tindak lanjut.


2
24
Akhirussanah
Sebagai kegiatan tutup tahun
Pementasan seluruh anak
Dewi

3
26 sd 30

Membuat Planetarium

PT TK B : Rekreasi, Tanah Airku, Alam semesta
Mendisplay 1 ruang kelas menjadi planetarium
Nita

4
28

Berkemah di sekolah

PT TK A : Rekreasi, Tanah Airku, Alam semesta

*  Jam belajar dialihkan sore sampai malam hari
*  Kegiatan dilaksanakan di luar kelas, dengan
    mendirikan tenda
*  Pagi harinya libur
Ummu

5
30

Isro' Mi'roj

Memperingati Isro'Mi'roj Nabi Muhammad
* Pembahasan        tema
* Aneka lomba      anak

Hasti

XII

Juni 2014

1
4,5

Naik Delman

PT KB : Rekreasi, Tanah Airku, Alam semesta
*  Mengundang tukang delman ke sekolah
Lily

2
21

Rapot Term IV ( Semester II )
3
23 sd 12 Juli

Libur Akhir Tahun








 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Isi komentar dengan sopan dan santun